Beli Vs Sewa Rumah, Kenali 5 Keuntungan Masing-Masing
Beli vs sewa rumah- Untuk bisa memenuhi kebutuhan sarana tempat tinggal seseorang akan diberi pilihan antara membeli atau menyewa rumah. Sedangkan ada beberapa pro dan kontra dari memilih diantara keduanya. Yang merupakan kontraindikasi seseorang lebih memilih antara membeli atau menyewa. Pilihan untuk memenuhi sarana tempat tinggal ini bisa disederhanakan dengan mengetahui apa saja macam-macam keuntungan […]
7 Fakta Investasi Properti DIRE Cara Pasif Bisa Berinvestasi
Fakta investasi properti DIRE- Salah satunya real estate adalah jenis properti yang bisa diperuntukkan untuk bermain saham darinya. Ada beberapa cara yang bisa dilakukan dalam bermain saham properti salah satunya adalah dengan cara pasif yaitu melalui online yaitu DIRE atau dana properti real estate. Termasuk juga ke dalam reksadana properti, satu-satunya lembaga DIRE di Indonesia […]
Nilai Properti Rumah: Faktor, Cara dan Tips Menghitung
Nilai properti rumah- Merupakan kegiatan yang harus dilakukan oleh setiap jasa appraisal rumah untuk melakukan penilaian terhadap sebuah properti rumah ketika dalam proses pengajuan KPR atau pun pinjaman dengan jaminan agunan rumah. Sebuah properti pada umumnya akan dinilai kelayakan sebelum akan ditentukan harganya dan inilah yang menimbulkan adanya sebutan nilai properti. Pada dasarnya nilai properti […]
7 Ide Fasad Rumah Kekinian, Contoh Buat Agen Developer
Ide fasad rumah kekinian- Setiap rumah yang dibangun akan memiliki tampilan depan bangunan atau tampilan luar dari rumah. Itulah yang disebut sebagai fasad . Merupakan istilah dari Perancis yang berarti ‘depan’ atau ‘muka’, fasad adalah sebutan yang kerap diucapkan ketika mengistilahkan eksterior bangunan terutama rumah. Ada banyak macam ide desain fasad dari sebuah rumah yang […]
9 Tips Jadi Interior Designer Pemula Agar Bisa Bersaing
Tips jadi interior designer pemula- Bagi yang sedang menjalankan bisnis awal sebagai seorang interior designer pasti akan menemukan kendala. Biasanya interior designer pemula masih kesusahan untuk menemukan basis nama agar bisa dikenal di kalangan klient-klientnya. Ini karena kurangnya pengalaman dan tidak menutup kemungkinan mereka baru di bidangnya. Lantas apa yang bisa dilakukan oleh banyak interior […]
Investasi Properti Kost-Kostan: 5 Tips dan Potensinya
Investasi properti kost-kostan- Sudah mengenal satu jenis properti yang viral sejak lamanya, sekarang keberadaan kost-kostan masihlah dicari-cari. Berguna sebagai tempat tinggal sementara bagi orang yang tidak tinggal di sekitar kota tersebut, kost-kostan menghasilkan ROI yang cukup menguntungkan. Ini karena nilai investasinya yang tidak lekang oleh waktu. Namun, bagaimanakah dengan pihak yang sebenarnya mengelola kost-kostan atau […]
Software Sistem Manajemen Properti: 5 Manfaat dan Implementasi
Software sistem manajemen properti- Cara paling efisien dalam mengurus segala urusan perusahaan properti adalah melalui sebuah software yang bernama sistem manajemen properti. Apakah itu? Adalah sebuah sistem komputerisasi yang mempermudah segala urusan manajemen properti menyangkut peralatan dan properti pribadi termasuk perawatan, legalitas sampai dengan kelola karyawan. Dengan menggunakan sebuah sistem digital ini akan menambah integritas […]
Mengurus IMB: Fungsi, Syarat dan Cara Mengurusnya
Mengurus IMB- Akan lebih aman secara hukum apabila sebuah bangunan rumah maupun bangunan untuk perkembangan tata letak kota memiliki IMB. Dikenal sebagai surat yang diedarkan oleh pemda untuk memberikan izin untuk membangun, merubah, merenovasi dan menambah bangunan di sebuah letak kota, IMB adalah salah satu surat yang wajib dimiliki oleh setiap developer properti atau yang […]
Begini 6 Langkah Pengajuan KPR Bank, Memakan Waktu Lama
Langkah pengajuan KPR bank- Membeli rumah dengan jalur kredit kepemilikan rumah atau KPR adalah pilihan bijak. Kebanyakan KPR diajukan melalui bank komersial dan melalui sebuah proses. Hal ini merupakan salah satu tanda jika pihak bank akan mengecek keabsahan data dari yang mengajukan karena KPR tidak bisa diberikan dengan semena-mena. Setiap bank yang memberikan KPR ke […]
8 Cara Investasi Dana untuk Properti Rumah bagi Pemula
Investasi dana untuk properti- Sebagai kaum yang sudah berpenghasilan dan mendekati usia 21 tahun, adalah waktu yang tepat untuk memulai menyisihkan dana untuk keperluan properti rumah. Beberapa kaum millennial belum bisa menjawab tantangan untuk memiliki rumah impian karena beberapa pengeluaran yang dialokasikan untuk kebutuhan lainnya. Padahal properti rumah menandakan kunci keberhasilan seorang kaum millennial terhindar […]